Selasa, 20 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day#10

Hari ke 10 dari tantangan level 5 Mendekati hari raya, kesibukan dirumah juga rasa-rasanya makin banyak.  Persiapkan kue kering,  beres-beres rumah dan packing jelang mudik sekaligus mengejar target Ramadhan.  Alhamdulillah meskipun tidak bisa didampingi secara maksimal,  kegiatan...

Senin, 19 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day#9

Ramadhan semakin mendekati pemghujung.  Beberapa target Ramadhan menunggu untuk diselesaikan. Abang Dzaki (5y) juga semakin semangat berpuasa. Umminya yg kadang kebingungan mencarikan akfifitas yg bisa membuatny berpuasa dengan enjoy tanpa fokus ke rasa laparnya. Salah satu aktifitas yang biasa...

Minggu, 18 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day#8

Hari ke 8, tantangan 10 hari kelas bunda Sayang IIP Tidak banyak yg akan saya cerita hari ini. Buku pilihan abang adalah seri berbahasa Inggris dari Little Abid,  yaitu tentang talking to each other.  Saya tanya , "ini kan bahasa inggris bang,  ga apa-apa? " katanya : "ga apa-apa.  Ummi...

Sabtu, 17 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day #7

Memasuki 10 terakhir Ramadhan,  saya masih ada PR yg harus segera diselesaikan,  yaitu bikin kue kering.  Target awal,  proyek ini selesai sebelum hari ke 21, tapi qadarallah,  ada tambahan kuantitas yg harus dibikin sehingga waktunya pun jadi molor. Supaya ga lama-lama Molornya,...

Jumat, 16 Juni 2017

Menstimulasi Anak suka. Membaca day #6

Ramadhan,  tidak terasa sudah hari ke 20. Tidak lama lagi akan segera beranjak pergi. Target kami ramadhan kali ini,  membedah buku Muhammad Teladanku  bersama anak-anak.  Umminya sempat ga konsisten siih,  jadi menyuruh si kakak untuk membaca sendiri,  tapi jadinya dua...

Kamis, 15 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day#5

Lagi (sok)  repot  dirumah,  sampai kelupaan nulis tentang aktifitas kami di hari kelima ini. Hari ini,  abang berinisiatif untuk 'membacakan'  buku buat adek Zahra.  Tentu saja bukan membaca seperti biasanya karena si abang memang belum bisa membaca.  Tapi karena...

Selasa, 13 Juni 2017

Menstmulasi anak suka membaca day#4

Hari ke empat Karena baru kedatangan paket buku baru 'Little Abid'  maka hari keempat,  kakak Fauzan asyik membaca buku demi buku dari set ini. Total ada 27 buku,  9 diantaranya berbahasa Inggris.   dari 27 buku,  kakak Fauzah hanya menyisakan buku yang berbahasa Inggris....

Senin, 12 Juni 2017

Menstimulasi anak suka membaca day #3

Hari ketiga dari tantangan level 5 Ahad,  11 Juni 2017. Telat nulis karena menghadiri buka ouasa bersama,  dan sesampainya dirumah langsung tertidur akibat sakit kepala. Hari ini uminya sudah mulai menambah daun  alhamdulillah.  Meskipun baru beberapa halaman saja. Hehehe Selain...

Sabtu, 10 Juni 2017

Menstimulasi Anak suka. Membaca day#2

Hari  kedua,  tantangan 10 hari dari kelas bunda sayang IIP.   Kakak Fauzan hari ini lagi kurang sehat,  bahkan sampai batal puasa karena sudah ga kuat.  Seharian cuma tiduran saja.  Akhirnya batal deh meminta dia bercerita...

Jumat, 09 Juni 2017

Membangun Pohon Literasi Keluarga Day#1

Tak terasa sudah masuk level #5, di kelas bunda Sayang. Tantangan kali ini tentang bagaimana meningkatkan minat baca kepada anak dengan menggunakan pohon literasi. Tantangan yang gampang-gampang susah.  Lebih mudah karena aktifitas membaca memang sudah dilakukan tiap hari dirumah bersama anak-anak....